Di antara zikir penting dan sangat bermanfaat bagi seorang hamba adalah berzikir dengan memuji Allah subhanahu wa ta’ala dengan lafal Subhaanallahi wa Bihamdihi.
Mana riwayatnya? Apa maknanya? Apa saja keutamaannya? Kapan dibacanya? Apa saja faedah pentingnya? Lanjutkan membaca Subhanallahi wa Bihamdihi →
Di dalam Islam tidak ada istilah jimat atau ajian pagar diri guna melindungi diri dari hal-hal membahayakan yang dilakukan dengan cara-cara yang sangat bertentangan dengan syariat. Seperti dengan menggunakan: Lanjutkan membaca “Ajian Pagar Diri” →
Begitu banyak doa yang berisi kebaikan yang telah diajarkan oleh Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam kepada kita. Di antaranya adalah doa yang berisi permohonan perlindungan kepada Allah subhanahu wa ta’ala dari lima perkara berikut, yang di antaranya dari umur yang terhina. Lanjutkan membaca Berlindung Kepada Allah Dari Umur Terhina →
Allah ta’ala berfirman:
الْمَالُ وَالْبَنُوْنَ زِيْنَةُ الْحَيَاةِ الدُّنْيَا وَالْبَاقِيَاتُ الصَّالِحَاتُ خَيْرٌ عِنْدَ رَبِّكَ ثَوَابًا وَخَيْرٌ أَمَلاً
Harta dan anak-anak adalah perhiasan kehidupan dunia. Tetapi al-Baqiyat ash-Shalihat (amalan-amalan yang kekal lagi saleh) adalah lebih baik pahalanya di sisi Rabb-mu serta lebih baik untuk menjadi harapan. (QS. al-Kahfi: 46)
Lanjutkan membaca Keutamaan Al-Baqiyat Ash-Sholihat →
Belajar Agama Hingga Ajal Menyapa